Kisah Mamata Tabrak Aturan Pria Dilarang Menenun
Kupang – Tangan Hernimus Tuka Hapo atau biasa disapa Mamata lincah menenun benang di alat tenun di hadapannya. Duduk di lantai menghadap alat tenunnya, suami Ina Koro ini memastikan benang-benang sudah rapat dan tidak ada motif yang salah. Beberapa menit kemudian Mamata berdiri
Memotret Ketekunan Ina Koro dari Kampung Tenun di Manutapen
Kupang– Panas terik siang itu mengantarkan kami ke satu pengrajin tenun ikat di jalan Cek Dam II, Kelurahan Manutapen, Kota Kupang, Provinsi NTT. Melewati jalanan terjal dan berbatu, kami akhirnya tiba di rumah Marselina Here, atau biasa disapa Ina Koro. Perempuan berusia 48
Rumit Membuat Tenun Ikat NTT, Jadi Sonde Tawar Murah…
Kupang– Setiap kali melihat tenun ikat NTT, yang hadir rasa kagum atas keindahan tenunan hasil karya tangan perempuan-perempuan NTT. Terpikir bagaimana mereka membuat desain, motif, dan pewarnaan yang pastilah rumit. KatongNTT.com mendapat undangan dari Katarina Kedo Pa, pengrajin tenun ikat Nusa Tenggara
Kisah Buah Ketekunan Katarina Kedo Pa, Pengrajin Tenun Ikat NTT
Kupang– Rumput liar kekuningan menutupi jalan setapak menuju rumah Katarina Kedo Pa, pengrajin tenun ikat di kawasan Belo, Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Rumah berdinding batu tanpa acian berjarak sekitar 200 meter dari Perumahan Sejagad. Letaknya di sisi kiri jalan tak beraspal.
Karya Desainer Muda NTT Tampil di Indonesia Fashion Week 2022
Jakarta – Karya desainer muda asal Nusa Tenggara Timur (NTT), Julyon Ndun ikut tampil dalam Indonesia Fashion Week 2022. Acara yang digelar oleh Asosiasi Perancang Perusahan Mode Indonesia (APPFI) mengangkat tema Magnificent Borneo yang dilaksanakan di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan. Karya Julyon,
Istri Wapres Apresiasi Alat Tenun Inovasi SMKN 4 Kupang
Beberapa alat tenun dipajang di satu ruangan di gedung Dekranasda NTT saat pembukaan program Pendidikan Kecakapan Wirausaha hari Minggu, 17 Oktober 2021. Alat tenun yang selama ini digunakan oleh masyarakat NTT lebih mengutamakan kegunaan dibandingkan keindahan. Masyarakat tidak pernah berpikir untuk menjadikan alat
Dekranasda NTT Gandeng Generasi Milenial Gerakkan Perekonomian
Dewan Kerajinan Nasional Daerah atau Dekranasda Provinsi Nusa Tenggara Timur melibatkan generasi muda dalam berbagai kegiatan untuk membangkitkan perekonomian di daerah itu. Dinakhodai Julie Sutrisno Laiskodat dan dibantu Maria Fransiska Djogo, Dekranasda NTT menggalakkan berbagai program di tengah pandemi Covid-19. Kurun waktu beberapa