Saksi Ungkap Insiden Ponsel Terbakar dalam Kabin Lion Air Rute Kupang – Surabaya
Pesawat sudah mundur terus ada asap tiba-tiba muncul dari bawah kursi penumpang. Semua langsung mau keluar. Kita semua panik. Asapnya dari tempat duduk nomor 9 setahu saya," kata Imelda penumpang Lion Air rute Kupang - Surabaya.