Pelayanan Publik di Kota Kupang Abaikan Difabel

Pelayanan Publik di Kota Kupang Abaikan Difabel

Agu 29, 2021

Difabel atau orang dengan kebutuhan khusus di Kota Kupang belum menjadi prioritas dalam berbagai jenis pelayanan publik. Yafas Lay selaku Ketua Gerakan Advokasi Transformasi Disabilitas untuk Inklusi (GARAMIN) NTT menyampaikan ini pada Sabtu, 28 Agustus 2021. GARAMIN NTT sedang melakukan vaksinasi tahap kedua

Read More